Tentang FLP Malaysia

Forum Lingkar Pena (FLP) Malaysia adalah cabang dari Forum Lingkar Pena Pusat di Malaysia yang diresmikan pada tanggal 23 Maret 2008. Sebagaimana FLP Pusat, FLP Malaysia dibentuk sebagai wadah untuk para penulis, calon penulis dan mereka yang tertarik pada bidang kepenulisan.

Keanggotaan FLP Malaysia terbuka untuk umum.

 Susunan Pengurus FLP Malaysia 2208-2010

=================================

Penasehat: Ketua FOKMA 2007-2008 (Mas Farlina Limarwangi)

Habiburrahman El-Shirazy

Ketua : Alwi Alatas

Wakil Ketua : Ahmad Marzuki

Sekretaris : Elviriadi

Bendahara : Babay Asih

Koordinator Pengembangan Sumber Daya Manusia : Ahmad Rofii Dimyati

Koordinator Penulisan dan Penerbitan : Tria Barmawi

Koordinator Dana dan Usaha : Rahmawati Latief

Leave a response and help improve reader response. All your responses matter, so say whatever you want. But please refrain from spamming and shameless plugs, as well as excessive use of vulgar language.

7 Responses to “Tentang FLP Malaysia”

  1. zudin

    Assalamualaikum.
    Selamat dan tahniah atas terbentuknya FLP Malaysia, semoga bisa menggerakkan lagi dakwah dalam sastera dan seni untuk manfaat semua.
    Salam,

  2. mela

    mo gabung dunx..di milisnya.. tapi gmn..? mo coba kirim tulisan…hehehe..makasih…

  3. Aep Saefulooh

    Selamat berjuang sahabat-sahabatku di Malaysia

  4. Aep Saefulooh

    bisa dapat nomor kontak para pengurusnya gak.
    ada beberapa teman saya kuliah di MLY. mau ikut FLP MLY
    coba kalau boleh kirim ke aepsaefulloh@yahoo.com
    terima kasih sebelumnya

  5. anna

    Assalamualaikum warokhmatullahi wabarokatuh

    Di Malaysia ada banyak insan-insan penulis.Di Malaysia ada berjuta cerita untuk di tulis.Di Malaysia ada berjuta pembaca. Alkhamdulillah semoga FLP mampu menyatukan unsur-unsur itu menjadi sebuah persembahan yang indah lagi bermanfaat.

  6. Marzuki

    Silakan hubungan ane di +60132605971
    atau via email ke marzukov@gmail.com

  7. nurzj

    Assalaamu’alaikum..
    Ada kawan yang memerlukan informasi mengenai FLP Malaysia. Boleh tau, FLP Malaysia bisa dikontak melalui email, no telp, atau alamat korespondensi apa? (kalau bisa dibalas langsung ke email saya, ya)
    Semoga FLP Malaysia semakin produktif berkarya

Tinggalkan komentar